Academic
Ecclesia Reformata Semper Reformanda : Dua belas tulisan mengenai Calvin dan Calvinisme
Outline: Seminar yang telah diselenggarakan oleh Indonesian Calvin Society pada tahun 2000 mendiskusikan bagaimana pemikiran Calvin dan tradisi Calvinis tersebut dapat memberi sumbangsih dalam perikehidupan gereja-gereja di Indonesia. Demikianlah, dua belas tulisan dalam buku ini merangkum pembahasan dalam diskusi-diskusi tersebut, yang mencakup lima pokok pikiran:
1. kebebasan dan demokrasi;
2. hubungan gereja dan negara;
3. eskatologi dan pengharapan;
4. eklesiologi dan tata gereja;
5. predestinasi dan penderitaan umat Kristen.
Kedua belas tulisan di dalam buku ini mengajak gereja-gereja untuk menguji teologi dan praktik bergereja mereka dari sudut pandang teologi reformasi, khususnya Calvin, dan membaharui yang keliru. Harapan para Reformator bahwa gereja yang diperbarui hendaknya terus-menerus memperbarui diri kiranya tetap dipegang teguh dan diwujudkan.
Tidak tersedia versi lain