Outline: Seseorang yang merasa ditolak sunguh-sungguh tidak mampu mengasihi dan dikasihi. Penolakan dapat dimulai pada awal masa kanak-kanak bahkan semenjak di dalam kandungan, dan sering kali ada hubungannya dengan orangtua yang mempunyai masalah yang sama. Penolakan merusak kepribadian seseorang, dan menciptakan sakit hati serta luka batin yang dalam tanpa disadari. Akibatnya kehendak, pikira…
Outline: Buku ini memberi latar belakang, isi, sifat sastra, dan berita tiap kitab dalam Perjanjian Lama. Tentu saja tujuannya bukan mengganti Alkitab itu sendiri, melainkan untuk menolong pembaca agar memahami Kitab Suci secara lebih mendalam. Walaupun penulis membahas Perjanjian Lama dari sudut pandang umat Israel, mereka juga memperhatikan hubungan antara Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru,…
Outline: The seed of the Good News of Jesus Christ has grown and is growing strongly amidst many obstacles and much hardship in the soil of Indonesia, the world's largest archipelago with the world's fourth largest population. Now Indonesia has one of the most dynamic and fastest growing churches in the contemporary world. Unfortunately, Christians outside Indonesia rarely have the opportunity …
Outline: Ketika Saudara mengunjungi suatu monumen bersama seorang pemandu wisata, Saudara berharap pemandu itu baik hati, bersedia membawa Saudara melihat monumen sedemikian rupa sampai Saudara dapat menikmati dan mendapat informasi tentang semua obyek yang paling penting dan menarik serta berkesan dari monumen itu. Buku ini dimaksudkan akan seperti pemandu wisata yang baik hati itu ke dalam P…
Outline: Paul F. Knitter, pendukung posisi "pluralis" dan penganjur pendekatan "soteriosentris" dalam teologi agama-agama, kini berpaling pada isu baru dan mendesak bagi berbagai komunitas agama dunia. Sebagai kelanjutan dari proyeknya yang sudah dirintis sejak awal, ia menemukan pijakan kokoh bagi dialog antar-agama; masalah kerusakan lingkungan dan ketidakadilan sosial. Bagi dia, selain menci…
Outline: Buku ini dimulai dengan menafsirkan perikop-perikop tentang silsilah nenek moyang seluruh umat manusia, dari Adam hingga Nuh. Dilanjutkan dengan perikop tentang air bah, daftar bangsa-bangsa, kisah tentang menara Babel dan perserakan umat manusia, diakhiri dengan asal-usul dan pemanggilan Abraham. Sejak semula Dr. Lempp dengan sengaja menunjukkan karya tulisnya ini kepada para mahasisw…
Outline: Umat Yahudi mengharapkan bahwa dengan pembebasan dari Babel pada tahun 438 sebelum Masehi itu Yerusalem akan segera diliputi oleh damai sejahtera di hadapan Allah; namun penduduknya mengalami berbagai-bagai kekurangan dan ketegangan, sehingga mereka pun "patah semangat". Dalam mengharapkan masyarakat adil dan makmur, baiklah kita juga di Indonesia ini memperhatikan firman yang Allah sa…
Outline: Berabad-abad lamanya para teolog dan mahasiswa yang mendalami studi Alkitab telah bertatap muka dengan narasi (penceritaan) tanpa memahaminya betul-betul. Mereka sudah berulang kali membaca dan mempelajari Kitab-Kitab Injil, tetapi mereka tidak cukup menyadari bahwa kitab-kitab itu merupakan narasi. Para penulis seri buku ini mencoba menyadarkan pembaca dalam berhadapan dengan Kitab-K…
Outline: Apakah Perjanjian Lama itu? Apa inti pokoknya? Apa makna Perjanjian Lama bagi kita yang hidup pada awal milenium ketiga Masehi? Temukanlah jawabannya dalam buku ini! Selain membantu para mahasiswa, buku ini juga bermanfaat bagi pembaca awam yang ingin mengenal Perjanjian Lama.
Outline: Berabad-abad lamanya para teolog dan mahasiswa yang mendalami studi Alkitab telah bertatap muka dengan narasi (penceritaan) tanpa memahaminya betul-betul. Mereka sudah berulang kali membaca dan mempelajari Kitab-Kitab Injil, tetapi mereka tidak cukup menyadari bahwa kitab-kitab itu merupakan narasi. Para penulis seri buku ini mencoba menyadarkan pembaca dalam berhadapan dengan Kitab-K…
Outline: Di dalam Perjanjian Baru, kita berjumpa secara langsung dengan salah seorang pemrakarsa yang paling kuat di dunia - yakni Yesus dari Nazaret - dan dengan pengikut-pengikut-Nya yang pertama. Banyak orang mengalami kehidupan mereka ditantang dan diubah oleh pengajaran di dalamnya. Sebab, Perjanjian Baru mengandung berita tentang watak dan kebutuhan manusia yang tetap relevan dengan kehid…
Outline: Banyak pelajar SLTP dan SLTA, pemuda gereja, bahkan juga mahasiswa mencari suatu uraian lengkap mengenai peristiwa-peristiwa sejarah dalam Alkitab. Buku ini ditulis untuk memenuhi kebutuhan mereka agar dapat memahami urutan peristiwa-peristiwa penting secara terperinci dalam Alkitab, mulai dari Kitab Kejadian sampai dengan Kitab Wahyu. Melalui cakupannya yang luas dan terperinci, buku …
Outline: Khotbah di Bukit dianggap sebagai ringkasan Injil dan Hukum Taurat Allah. Isinya merupakan kabar baik bagi orang-orang yang berbahagia dan memuat panggilan bagi mereka untuk menempuh hidup yang baru. Pengajaran Yesus di atas bukit ini telah berkali-kali dibicarakan, dibahas dan ditafsirkan oleh banyak orang. Akhirnya soal yang mencekam bagi kita ialah dapatkah Khotbah di Dunia ini dipr…
Outline: Berabad-abad lamanya para teolog dan mahasiswa yang mendalami studi Alkitab telah bertatap muka dengan narasi (penceritaan) tanpa memahaminya betul-betul. Mereka sudah berulang kali membaca dan mempelajari Kitab-Kitab Injil, tetapi mereka tidak cukup menyadari bahwa kitab-kitab itu merupakan narasi. Para penulis seri buku ini mencoba menyadarkan pembaca dalam berhadapan dengan Kitab-K…
Outline: Buku ini melacak serta menguraikan perkembangan praktik dan teologi dari berbagai bentuk ibadah Kristen dalam sejarah Kekristenan dan berbagai tradisi - Protestan, Katolik Roma, Anglikan, Pentakosta, dan lainnya. Berbagai praktik ibadah Kristen, seperti doa umum harian, pelayanan firman, sakramen, inisiasi Kristen, ekaristi, dan tahun liturgi di dibahas dan dibandingkan antara satu tr…